RSS

Orang-orang di balik Althers :)

di balik suatu grup pasti terdapat berbagai orang pentingnya..
begitupun dengan ALthers, grup ini tidak hanya terbentuk dari kami ber-8 saja, tapi masih terdapat sosok penting dari ALthers itu sendiri..
ini beberapa diantaranya :

1. PEPEN NOVIARDY



siapakah manusia yang satu ini? kalau kata pepatah pernah mengatakan, 'guru kencing berdiri, murid kencing berlari', nah pepatah tersebut cocok untuk orang yang satu ini..
yak, ini adalah pelatih Althers, PEPEN NOVIARDY..
beliau merupakan alumni dari smanta sendiri dan juga alumni dari tim nasyid smanta yang waktu itu bernama D'Syifa..
orang yang satu ini sih katanya masih 'nganggur' alias belum kuliah sampai sekarang, tapi berkat keterampilannya, beliau masih aktif di bidang entertaimen, khusunya NYANYI...
kak pepen ini sering memiripkan dirinya dengan SAMMY KERISPATIH dan AFGAN, yahh kalo suara sih boleh dimiripin, tapi kalau muka?
saya rasa tidak.. :D

tapi berkat jasa beliau sampai sekarang, kita jadi tau apa itu nasyid yang sebenarnya..
sampai hari ini kami baru di ajari 2 buah lagu :
pertama : KEBANGKITAN PEMUDA
kedua : ABege
hal yang paling gue salut dengan kak pepen yaitu orangnya sabar banget ngelatih kami, kalau dibilang kak pepen mengajari kami dari suara kami yang masih 'mentah' sampai 'setengah jadi' sekarang..

thanks to Mr Pepen, :D

2. Bpk M. Najib Ahmad S.Pd

hemm ini adalah guru kami.. beliau merupakan guru sekaligus entertain yang serba bisa, mengajar (pasti), nyanyi (apalagi), MC (tiap hari), nari (belum pernah ngeliat), ngaji (alhamdulillah), dan masih banyak lagi bakat terpendam beliau..
beliau merupakan tokoh sentral dalam SMA N 3, beliau merupakan guru penghibur yang tegas, beliau dapat mencairkan suasana yang terlihat bosan..

beliau juga yang merupakan pelopor utama dari terbentuknya Althers sampai sekarang.. :)

3. PRAYOGA PERDANA PUTRA




cowok yang imut (katanya) ini adalah sosok yang tidak kalah penting dalam bagian Althers, ia pernah ikut dalam seleksi tapi sayang sewaktu pemilihan tim ia tidak hadir sehingga tidak bisa bergabung..
walaupun demikian ia masih kami anggap bagian dari Althers.. :)

cowok putih satu ini paling hobi namanya Beat Box, tiap hari ia bisa menghabiskan waktu 3 jam untuk latihan beat box.. :D
yoga orangnya lucu, sering melawak dengan kami, tapi yang paling sering ialah sering DICUEKIN dari lawakannya sendiri.. :D


mungkin ini beberapa orang yang gue anggep paling sentral dari terbentuknya Althers, tapi yang jelas masih banyak yang berpengaruh terhadap lahirnya grup ini..
dan hanya satu hal yang gue ucapin, MAKASIH atas sumbangsihnya untuk kemajuan Althers..

WE'RE NOT EVERTYTHINGS WITHOUT THEM.. :)
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar